Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

TAM Sabet Penghargaan Indonesia Customer Satisfaction Award 2016

Gambar
PT Toyota-Astra Motor kembali menambah daftar penghargaan yang berhasil diraih ditahun 2016 ini. Kali ini penghargaan tersebut datang dari Indonesia Customer Satisfaction Award (ICSA) 2016.  Untuk ICSA 2016 yang digelar Majalah SWA Sembada dan FRONTIER – Marketing Research Consulting, Dua penghargaan sekaligus telah didapatkan oleh pihak TAM. TAM berhasil meraih 2 penghargaan untuk kategori MPV Car – Brand yang jatuh pada Multi Purpose Vehicle Toyota Avanza, dan dari  kategori City Car – Brand melalui Toyota Yaris. ICSA adalah sebuah ajang penghargaan tahunan untuk menunjukan apresiasi terhadap perusahaan-perusahaan yang dinilai mempunyai prestasi terbaik di Indonesia dalam hal memberikan pelayanan pelanggan. Penilaian untu pemilihan pemenang ICSA 2016 ini dilakukan dan dipilih berdasarkan riset di enam kota besar, yaitu Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Medan, dan Makassar, serta melibatkan lebih dari 5.700 responden. Vice President Director TAM, Henry Tanoto, mengatakan dengan se

Minuman Tradisional Yang Bermanfaat Sebagai Pengganti Obat!

Gambar
Menikmati minuman hangat merupakan akivitas yang hampir kita lakukan sehari-hari, biasanya setiap pagi sebelum beraktivitas secangkir minuman hangat selalu tersedia, untuk kenis inuman hangat yang sering tersedia biasanya teh atau kopi. Bicara soal jenis minuman, di Indonesia sendiri terdapat berbagai macam jenis minuman tradisional, selain enak diminum, minuman tersebut juga mempunyai manfaat sebagai pengobatan. 1. Minuman Tradisional: Wedang Jahe Untuk mengurangi stres, meminum Wedang Jahe hangat dapat membantu untuk mengurangi stres. Selain itu, minuman tradisional ini juga berkhasiat untuk melancarkan peredaran darah dan menghangatkan tubuh. 2. Minuman Tradisonal: Susu Telur Madu Jahe Bagi yang ingin meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan meningkatkan tenaga, minum STMJ atau campuran antara susu, telur, madu dan jahe adalah salah satu caranya. Selain itu, STMJ juga memiliki berkhasiat untuk menghangatkan tubuh. 3. Minuman Tradisonal: Wedang Ronde Wedang Ronde merupakan minuman yan

Toyota Masih Menjadi Yang Terlaris Di Tahun 2016 Ini, Mampu Capai Penjualan 314.678 Unit

Gambar
Keputusan Toyota meluncurkan produk-produk baru tampak sukses menjaga hegemoni di pasar roda empat Indonesia. Toyota sukses mencatatkan angka penjualan total sebanyak 315.678 unit sejak bulan Januari 2016 sampai dengan bulan Oktober 2016. Prestasi ini memang meningkat 18,8% dibandingkan dengan periode yang sama di tahun 2015 yang hanya menjual 264.847 unit. Kenaikan penjualannya ini lantaran adanya respon positif konsumen terhadap produk baru yang diluncurkan, sehingga hingga kini masih menjaga laju pertumbuhan penjualan Toyota sepanjang 2016. “Toyota berhasil mencatatkan pertumbuhan yang cukup signifikan sehingga kami sangat berterimakasih dan memberikan apresiasi kepada pelanggan yang telah memberikan kepercayaannya terhadap produk, teknologi, dan servis yang kami hadirkan dalam semangat Let’s Go Beyond,” lanjut Henry. Hasilnya, sepanjang sepuluh bulan pertama tahun 2016 ini, Toyota berhasil mempertahankan posisi sebagai pemimpin pasar di Indonesia dengan market share 36,1 persen. Bu

Tempat Wisata Pantai, yang Cocok Untuk Liburan Akhir Tahun!

Gambar
Semua orang banyak menanti liburan akhir tahun. Maka dari itu lo haru tau, lo mau kemana, sama siapa, dan lo juga bisa ngumpulin uang dari sekarang. Nah, kali ini gw bakal kasih referensi wisata pantai yang keren-keren abis. Barangkali lo bisa langsung menentukan lo mau kemana. Yuk simak di bawah ini : 1. Bali Meski termasuk tempat yang main-stream untuk dikunjungi, tapi Bali selalu punya tempat di hati yang bikin lo pengen kembali lagi. Nah, jika lo memilih untuk liburan ke Bali selain di Pantai Kuta atau Sanur, lo bisa mencoba pergi ke pantai-pantai yang eksotis namun belum ramai dikunjungi orang-orang seperti Pantai Geger dan Mengiat di Nusa Dua, Pantai Blue Point di Uluwatu, Pantai Dreamland di Pecatu. Atau lo bisa melarikan diri sejenak dari ramainya Bali menuju ke Nusa Penida atau Nusa Lembongan. Jangan khawatir, di akhir tahun pasti ada banyak akomodasi hotel dan maskapai penerbangan yang menawarkan tiket murah ke Bali. Rajin-rajin cek ke website, ya, biar dapet tiket murah! 2.

Singkirkan Bulu Kucing atau Anjing di Kabin dengan Cara ini

Gambar
Bagi Anda pengemudi yang memiliki hewan peliharaan, terkadang berkendara tanpa membawa hewan peliharaan terasa seperti ada yang kurang. Tidak heran jika kabin Anda selalu dipenuh bulu–bulu hewan binatang yang sering menemani Anda berkendara.  Bulu-bulu binatang yang rontok dan menempel pada bagian interior memang sedikit sulit untuk dibersihkan. Namun hal ini tidak dapat menjadi alasan untuk Anda tidak membawa binatang peliharaan Anda melakukan perjalanan dalam mobil. Selain bau kotorannya, kucing piaraan juga meninggalkan bulu-bulu rontok yang menempel pada pakaian dan furnitur berbahan kain, seperti sofa, gorden, dan karpet. Bulu kucing yang rontok memang hal biasa, namun kalau bulu tersebut rontok berlebihan maka kita harus menanganinya dengan segera. Karena yang tak kalah penting adalah menjaga kebersihan dan kenyamanan kita di mobil selama perjalanan.  Pasalnya, kabin mobil yang bersih ternyata juga memiliki banyak efek positif bagi kesehatan. Tak hanya mampu mengurangi stres, keb

Dual VVT-I Bikin Grand New Toyota Avanza Irit Digunakan Untuk Mudik

Gambar
Dapur pacu memang menjadi salah satu faktor penting ketika ingin memilih kendaraan roda empat untuk kebutuhan perjalanan yang panjang. Terlebih lagi untuk mudik lebaran yang bisa saja memakan waktu berjam-jam, mobil harus memiliki performa maksimal untuk menunjang perjalanan Anda dan keluarga. Untuk itulah, banyak yang memilih MPV Grand New Toyota Avanza sebagai alat transportasi mudik. Grand New Toyota Avanza kini hadir dengan dua pilihan kapasitas isis silinder dengan pilihan Grand New Avanza 1.3L dengan mesin 1.500 cc dan juga Grand New Avanza 1.5L dengan mesin 1.500 cc. Meskipun dihadirkan dengan kubikasi yang berbeda namun basis mesin dari berbagai tipe Toyota Avanza ini masih tetap sama. Grand New Toyota Avanza kini menggunakan tipe mesin DOHC empat silinder 16 katup dengan teknologi Dual VVT-i. Didukung dengan teknologi Dual VVT-i dan disokong dengan sistem pasokan bahan bakar EFI akan membuat performa Toyota Avanza tetap bertenaga sekaligus irit konsumsi BBM. Perjalanan mudik

Ternyata Ruangan Ber-AC Buruk Bagi Kesehatan

Gambar
Air Conditioner(AC) hakikatnya adalah pengatur suhu udara yang biasanya dibutuhkan untuk mendinginkan ruangan, dan membuat kondisi udara di ruangan terasa nyaman. AC di ciptakan untuk bagaimana mengatur suhu dan kelembapan di dalam ruangan. Faktanya, ruangan ber-AC sebenarnya berbahaya bagi kesehatan tubuh seseorang. Lalu, apa saja alasan ruangan ber-AC buruk bagi kesehatan tubuh tersebut ? Berikut ini 7 alasan ruangan ber-AC buruk bagi kesehatan tubuh anda :   1. Menurunnya Kesehatan Paru-Paru Anda Ini dikarenakan, ruangan ber-AC dapat menyebabkan suhu dan kelembaban di dalam ruangan berubah secara mendadak. Kedua perubahaa tersebut akan berpengaruh pada sistem pernafasan seseorang khususnya paru-parunya. 2. Berdampak Buruk Untuk Kesehatan Kulit Anda Tekstur kulit yang semakin  kering dan berkurangnya selaput lendir pada kulit merupakan beberapa efek buruk saat berada di ruangan ber-AC terlalu lama. 3. Salah Satu Penyebab Sakit Kepala Atau Pusing Yang Sering Menyerang Anda Ini dikaren